banner

Photobucket

03 Agustus 2012

Music : Band Review : JGJ 48 (Jogja 48)

Jika JKT 48 ada hubungannya dengan AKB 48, untuk yang satu ini yaitu JGJ 48 (Jogja 48) tidak ada hubungannya sama sekali dengan dua Girlband tersebut. JGJ 48 adalah sebuah band indie yang dibentuk oleh sekumpulan anak-anak ex-VL yang berada di Yogyakarta. Band ini digawangi oleh Ciput (Vocal) , Shela (Vocal), Andre Medan (Guitar), Pascal (Guitar), Kevin Ompong (Bass), WB (Drum), dan Tatan (Keyboard). JGJ 48 mengusung aliran Rock/Jazz/Pop, yang menurut Ciput sang vokalis sekaligus pencetus band ini : "aliran tersebut sangat cocok dengan karakter musik dan kepribadian kita" jelasnya. 
Sebagai band pendatang baru di blantika musik indonesia, tentunya JGJ 48 memiliki beberapa daftar Musisi/Band yang menjadi inspirasi mereka untuk bermusik. Menurut Andre Medan sang gitaris, mereka terinspirasi oleh JKT 48, AKB 48, Coboy Junior, SNSD, Nattasha Nauljam, Super Junior, Trio Macan, Ayu Ting-Ting, Rumor, Cherrybelle, 7 icon, Supergirlies, Dragon Boys, dan tentunya seluruh Sahabat Dahsyat yang tanpa lelah menari setiap hari "lalala yeyeye,lalalala yeyeye".

Tidak ada komentar: